Cupcake Pisang Uli.
You can cook Cupcake Pisang Uli using 9 ingredients and 6 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Cupcake Pisang Uli
- You need 450 g of pisang uli matang kupas.
- It's 75 g of gula merah (1.5 keping).
- It's 3 btr of telur.
- Prepare 3 sdm of gula pasir.
- You need 9 sdm of tepung terigu.
- You need 6 sdm of susu bubuk.
- It's 1 1/2 sdt of soda kue.
- You need 6 sdm of minyak.
- Prepare Secukupnya of kismis dan keju parut.
Cupcake Pisang Uli instructions
- Haluskan pisang dan campur dengan gula merah yg disisir, kmd tambahkan minyak sisihkan..
- Kocok telur bersama gula pasir hingga gula larut dan telur berbuih kemudian campur dgn adonan diatas (langkah 1).
- Campur tepung dgn baking soda (ayak) lalu tuang dlm adonan pd langkah 2. Aduk hingga rata dan campur dgn kismis..
- Siapkan cetakan yg diberi kertas cup dan isi hingga sejajar dgn kertas cup.
- Panggang dlm oven dg panas 180 dercel selama 30 menit.
- Tes kematangan dg menusuknya pakai lidi, jika adonan sdh tdk lengket berarti telah matang dan siap utk menjadi teman minum teh sore hari.