Nagasari Pisang Tanduk Legit..
You can cook Nagasari Pisang Tanduk Legit. using 9 ingredients and 6 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Nagasari Pisang Tanduk Legit.
- Prepare 200 gr of Tepung beras.
- It's 100 gr of Tepung tapioka cap tani.
- You need 130 gr of Gula pasir.
- You need 800 ml of Santan segar.
- Prepare 3 lembar of daun pandan.
- You need 1/2 sdt of Garam.
- You need 1/2 sdt of vanili bubuk.
- Prepare 1-2 bh of pisang tanduk matang.
- You need secukupnya of Daun pisang.
Nagasari Pisang Tanduk Legit. instructions
- Masukkan kedlm panci santan, garam, gula, vaneli dan daun pandan lalu masak dg menggunakan api kecil sampai mendidih sambil di aduk2, lalu matikan api dan biarkan dingin..
- Campur jadi satu tepung beras, tepung tapioka kedalam santan yg sudah dingin aduk2 rata sampai tidak ada yg menggerindil..
- Masak kembali adonan dg api kecil sambil diaduk2 terus dg cepat dan kuat hingga kental dan licin..
- Bungkus adonan nagasari dg selembar daun pisang yg sudah dilap bersih. Pertama taruh satu sendok adonan lalu pisang yg sudah dipotong2 serong dan tutup dg satu sendok adonan. Bungkus seperti amplop lakukan terus sampai adonan habis..
- Panaskan dandang untuk mengukus sampai mendidih lalu susun nagasari yg sdh dibungkus ke dlm dandang. Kukus selama +/- 20 menit atau sampai matang dan wangi..
- Setelah dingin angkat dan sajikan kue Nagasari pisang tanduk yg mantap......