Bolu Pisang Cokelat.
You can have Bolu Pisang Cokelat using 11 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Bolu Pisang Cokelat
- It's 3 buah of pisang barangan.
- It's of bahan A.
- It's 2 butir of telur.
- Prepare 7 sdm of gula pasir.
- You need 1/2 sachet of vanili.
- You need 5-6 sdm of bubuk cokelat (sy pake susu hilo rasa cokelat).
- You need 1/2 sachet of SKM (boleh skip kl g mau tll manis).
- You need 1 sdt of garam.
- It's 1/2 sdt of baking powder.
- You need 1/2 sdt of SP (boleh skip).
- You need 7 sdm of tepung terigu segitiga biru.
Bolu Pisang Cokelat instructions
- Kupas pisang kemudian serut pake serutan keju biar cepat halus. halusinnya bebas. boleh pake garpu dibejek2, terserah. saya parut pake parutan keju lalu bejek2 pake pantat gelas. setelah pisang halus, sisihkan.
- Campurkan telur dengan gula pasir. aduk dengn menggunakan whisk hingga berbusa. masukkan vanili, baking powder, SP, garam, SKM dan susu cokelat. aduk kembali hingga rata.
- Masukkan tepung terigu. aduk kembali hingga tidak ada yg menggumpal. lalu masukkan pisang yang sudah dihaluskan tadi.
- Olesin loyang dengan margarin. panaskan kukusan. ikat tutup kukusan dengan kain bersih untuk menyerap air kukusan agar tidak jatuh ke atas kue. masukkan adonan ke dalam loyang. jika ada sisa pisang bisa diiris2 lalu taburkan diatas adonan kue.
- Kukus selama kurang lebih 30 menit.