Pisang Raja Tepung Panir.
You can have Pisang Raja Tepung Panir using 8 ingredients and 11 steps. Here is how you cook that.
Ingredients of Pisang Raja Tepung Panir
- Prepare 9 bh of pisang raja.
- You need of Bahan Pelapis :.
- Prepare 5 sdm of tepung terigu.
- It's 6 sdm of air.
- Prepare secukupnya of tepung panir.
- It's of Topping :.
- You need secukupnya of greentea.
- You need secukupnya of minyak sayur.
Pisang Raja Tepung Panir instructions
- Siapkan Bahan..
- Note : 1. untuk pisang (satu pisang dibagi 2). 2. kalo bisa pilih pisang yang udah lumayan mateng. biar lebih empuk nanti jadinya..
- Pelapis 1 : Campurkan terigu dan air.
- Pelapis 2 : siapkan tepung panir.
- Celupkan pisang di Pelapis 1, lalu celupkan di Pelapis 2. lakukan hingga pisang habis..
- Masukkan pisang yang telah dilapisi tepung panir didalam freezer selama 1-2 jam..
- Note : supaya saat di goreng, tepung panir tidak mudah lepas..
- Goreng pisang hingga kuning kecoklatan. setelah matang celupkan di topping..
- Cara memasak Topping : Tim Greentean block + minyak sayur.
- Pisang siap disajikan..
- .